Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2018
TOPOLOGI JARINGAN Dalam instalasi jaringan, kita harus benar-benar memperhatikan jenis, kelebihan dan kekurangan masing-masing topologi jaringan yang akan kita gunakan. Berikut jenis-jenis topologi jaringan beserta kelebihan dan kekurangannya : 1. Topologi Bus Topologi bus bisa dibilang topologi yang cukup sederhana dibanding topologi yang lainnya. Topologi ini biasanya digunakan pada instalasi jaringan berbasis fiber optic, kemudian digabungkan dengan topologi star untuk menghubungkan client atau node. Artikel Terkait: Jenis-jenis perangkat jaringan yang perlu anda ketahui Cara melihat password wifi di windows 10 dengan mudah Pengertian bandwidth dan fungsinya yang perlu diketahui Cara melihat alamat IP pada PC atau laptop kita Topologi bus hanya menggunakan sebuah kabel jenis coaxial disepanjang node client dan pada umumnya, ujung kabel coaxial tersebut biasanya diberikan T konektor sebagai kabel end to end. Kelebihan Topologi Bus : Biaya instalasi yang bisa ...
Pengertian Repeater,Bridge dan Network Interface card (NIC) Repeater   adalah alat jaringan kpmputer yang berfungsi memperluas jangkauan sinyal WIFI yang belum tercover oleh sinyal yang berasal dari server agar bisa menangkap sinyal WIFI. Perangkat Repeater harus ada 2 (dua) alat, yaitu untuk menerima sinyal dari server (CLIENT) & untuk menyebarkan lagi sinyal WIFI (accespoint), atau bisa juga sebagai alat penguat sinyal. Fungsi Repeater diantaranya: Untuk mengover daerah-daerah yang sinyanlnya lemah dari Server (pemancar). Untuk memperjauh jangkauan sinyal dari Server (pemancar). Untuk mempermudah akses sinyal WIFI yang berasal dari Server.  Bridge   adalah sebuah komponen jaringan komputer yang dapat digunakan untuk memperluas jaringan ataupun membuat sebuah segmen jaringan. Bridge jaringan beroperasi di dalam lapisan-lapisan data-link pada model OSI. Bridge juga dapat dipakai untuk menggabungkan 2 (dua) buah media jaringan...